Tag: Kapolsek Tebing AKP Budi Hartono
Keluarga Korban Minta Pelaku Pencabulan Bocah 7 Tahun di Tebing Dihukum Berat
Karimun, Lendoot.com - Kapolsek Tebing, AKP Budi Hartono mengatakan kasus pencabulan yang menimpa seorang bocah 7 tahun inisial Sa di Kecamatan Tebing terus berlanjut.
"Kasusnya masih terus berlanjut, keluarga minta ditahan dan dihukum berat sesua...
Bocah 7 Tahun di Tebing Dicabuli Tetangganya Sendiri
Karimun, Lendoot.com - Unit reskrim Polsek Tebing menangkap Ao alias Adi pria berusia 55 tahun karena mencabuli Sa (7) yang merupakan anak tetangganya sendiri.
Pelaku ditangkap polisi, Rabu 15 Agustus 2018 di lokasi PT WPK sekira pukul 15.00 WIB, ...
Nongkrong Hingga Larut Malam, Polsek Tebing Bubarkan Pasangan Muda-mudi di Coast...
Karimun, Lendoot.com - Polsek tebing menggelar apel Cipta Kondisi (Cipkon) dalam rangka memberantas kejahatan jalanan di wilayah Kecamatan Tebing, Sabtu (7/7/2018) malam.
Dalam Cipkon tersebut, jajaran Polsek Tebing banyak menemukan masyarakat mau...
Polsek Tebing Tertibkan Pedagang Petasan yang Tak Memiliki Ijin
Karimun, Lendoot.com - Polsek Tebing melaksanakan apel Cipta Kondisi (Cipkon) guna melakukan pengecekan kepada seluruh pedagang petasan dan kembang api di wilayah Kecamatan Tebing, Sabtu (26/5/2018) sekira pukul 16.30 WIB.
Sebanyak sembilan person...
Ibu Korban Jambret di PN Timah Alami Luka Jahit di Kepala
Karimun, Lendoot.com - Seorang ibu-ibu yang hampir menjadi korban penjambretan oleh orang tak dikenal di Kelurahan Teluk Uma, Kecamatan Tebing, mengalami luka jahit di kepala.
Luka di kepalanya didapat akibat terjatuh dari motor yang dikendarainya...
Jambret Beraksi di Perumahan PN Timah Tebing! Ibu-ibu Jadi Korbannya
Karimun, Lendoot.com - Seorang wanita hampir menjadi korban penjambretan oleh orang tak dikenal di Kelurahan Teluk Uma, Kecamatan Tebing, Selasa (20/3/2018) sekira pukul 11.00 WIB pagi tadi.
Beruntung aksi pelaku jambret tidak berhasil merampas ba...
Polsek Tebing Bantu Pembangunan Masjid Nabawi di Balai Garden
Karimun, Lendoot.com - Bantuan untuk pembangunan Masjid Nabawi yang terletak di Balai Garden, Kecamatan Tebing terus berdatangan. Kali ini Polsek Tebing ikut memberikan bantuan untuk pembangunan Masjid tersebut.
Bantuan yang diberikan yakni, bahan...
Bobol Kantor Sekolah, 2 Pemuda Ini Dibekuk
Karimun, Lendoot.com - Dua orang spesialis pencurian kantor, Ardima Putra (21) dan Norman (21) diamankan anggota reskrim Polsek Tebing, Sabtu (16/12/2017. Kedunya diamankan karena diduga membobol kantor SMKN 2 Karimun.
Kedua pemuda ini diamankan s...
Diam-diam Jual Miras, Polsek Tebing Amankan Puluhan Botol Mikol dari Minimarket ...
Karimun, Lendoot.com - Belasan botol minuman keras (miras) disita Polsek Tebing dari sebuah minimarket Bati Mart Pamak saat melaksanakan operasi pekat (penyakit masyarakat) Seligi 2017, Kamis (14/12/2017) sore.
Kapolsek Tebing, AKP Budi Hartono me...
Dua Nelayan Karimun Disambar Petir di Takong Hiu! Kapal Bocor, Selamat Berpegang...
Karimun, Lendoot.com - Dua orang nelayan yakni, Zamruh (41) dan Surama (20) menjadi korban sambaran petir saat menjaring ikan di perairan Takong Hiu, Selasa (7/11/2017) pagi sekira pukul 05.30 WIB.
Akibat sambaran tersebut, boat pancung yang merek...